DemenChat
Rabu, 15 Juli 2009
5 Member TVXQ masuk Top Ranking 5 besar Fan Cafe
Wow....amazing 5 dari member TVXQ semua masuk Top 5 besar Fan face......
-------------------------------------------------------------------------------------
Sebuah grafik yang bertujuan untuk mengukur popularitas dari masing-masing member grup cowok telah berjalan secara online.
Chart ini menunjukkan popularitas lewat internet cafe setiap member dalam grup 2PM, 2AM, TVXQ, SS501, Big Bang, Super Junior, dan FT Island.
Dan semua member TVXQ, 5 member ada diposisi atas fancafes untuk dalam negeri (Korea Selatan) dan negara Asia. Lihat tabel:
Lebih dari 300.000 anggota yang tergabung di Junsu fancafe, fancafe individu yg berada pada posisi tertinggi, menjadikan di urutan pertama pada tabel. Kedua yang memiliki banyak anggota di fancafe adalah Yoochun. JaeJoong mengikuti di belakang, dan lanjutkan dengan Yunho dan Changmin.
Dalam Chart ini, TVXQ berhasil menduduki posisi teratas dibandingkan member2 dari grup lain. TVXQ adalah kelompok yang berjumlah 5 dan semua membernya mendapatkan lebih dari 200.000 orang di masing-masing fancafe. Junsu mendapatkan 330.000 anggota dan Yoochun mendapatkan 310.000 anggota. JaeJoong dan Yunho hampir sama mendapatkan sekitar 230.000-an anggota di fancafe masing2, sedangkan Changmin mendapatkan 200.000.
G-Dragon dari Big Bang menduduki urutan 6 mendapatkan sekitar 110.000 anggota.
Top 10 besar selain dari 5 member TVXQ dan G-Dragon, ada Super Junior Heechul diurutan 7, dilanjutkan Eunhyuk, Donghae, dan SS501 Hyeon Joong.
Chart ini bertujuan memberikan nilai untuk semua fanclub yg baru-baru ini dianggap paling penting dari setiap member boyband dan seperti Daum dan Naver yang merupakan situs portal terbesar di Korea Selatan.
Tentu saja, netizens tidak bisa menghubungkan hasil chart ini secara langsung dengan tingkat popularitas dari masing-masing member grup, perhitungan ini tidak dihasilkan secara resmi dan penghitungan tidak dilakukan secara physically (T / N: hanya sebuah perkiraan/pengkalkulasian). Bahkan dibeberapa fancafes,chart member ini disebut chart yg mustahil.
Namun demikian, popularitas pengukuran chart ini masih mengumpulkan banyak perhatian dari netizen.
Keunikan dari chart ini adalah untuk mengukur popularitas member dari suatu grup dan bukan popularitas grupnya. Terutama untuk melihat kecenderungan baru-baru ini, bahwa ada banyak member grup yang melakukan kegiatan seorang diri.
Salah satu admin fanclub terbesar berkata: Generasi muda saat ini cenderung memilih kegiatan masing-masing member daripada grupnya. Dengan demikian, maka secara alamiah tiap member menempatkan kegiatan solonya lebih diutamakan dibandingkan kegiatan grup. Ada kasus baru-baru ini seorang member dari grup sangat kewalahan karena dia merupakan favorit member.
Source: SportsHanKook
Trans Eng: sharingyoochun
Trans Indonesia + Hunting by Angela
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
ayankq kamu laris banget..
BalasHapusisi fan cafe nya apa ajja yaa?
penasaran
GD..nchuuuul oppaaaaaaaaaaaaa ^^
BalasHapuskayak fanclub gitu fa....news pastinya selalu update disitu......
BalasHapustp setahuku buat registrasi ke fan face harus bayar......tu yg bikin fans mikir2 masuk fan face.........